Film Sepatu Dahlan dan Semangat Perubahan 2014

Author : Sulistyan Wijaya | Thursday, April 10, 2014 09:47 WIB

Film yang mengetengahkan upaya perubahan nasib lewat sosok Dahlan Iskan yang erat dengan komitmen dan semangat kerja keras, memberi inspirasi tersendiri bagi masyarakat Indonesia yang sebagian besar masih di bawah bayang-bayang kemiskinan.

Melalui proses yang tak mudah, Dahlan Iskan mampu menjadi seorang pengusaha yang sukses kemudian menjadi pejabat negara. Dahlan Iskan telah selesai dengan dirinya sendiri, bahkan saat mengabdi menjadi Menteri, gaji serta fasilitas negara tak pernah ia gunakan untuk kepentingan pribadi. Tak ayal, dirinya tengah digadang menjadi Capres dari Partai Demokrat atas dasar komitmen terhadap pengabdian kepada bangsa ini dengan tulus hati.

KPU tetap komitmen mengelola pemilu secara transparan dan mau bekerja keras untuk memenuhi hak politik rakyat. Untuk itu, hasil yang telah dicapai sudah sepantasnya diterima dengan lapang dada. Mengingat kesadaran politik masyarakat sudah mulai meningkat, mengindikasikan bahwa rakyat sudah gerah untuk perubahan nasib lebih baik.

Hasil penghitungan cepat yang dilansir lembaga survey Pemilu 2014 seperti CSIS dan Cyrus Network menunjukkan tingkat keterlibatan masyarakat dalam memilih calon legislatif mencapai 75,3 persen. Angka ini merupakan tertinggi sejak Pemilu yang diadakan di era orde baru. 

من المقطوع: http://hiburan.kompasiana.com
Shared:

Comment

Add New Comment


characters left

CAPTCHA Image


Shared: