Kantor Hubungan Luar Negeri (International Relation Office/ IRO)

Kantor Hubungan Luar Negeri bertanggung jawab atas tugas-tugas seperti:
 

1.   Bertanggung-jawab terhadap segala urusan yang terkait hubungan UMM dengan sinkronisasi instansi luar negeri, baik pemerintah maupun lembaga lain.

2.   Mencari peluang kerjasama penelitian dari luar negeri untuk disebarkan kepada UMM.

3.   Mencari informasi tentang link kerjasama luar negeri.

4.   Mencari informasi beasiswa yang didapat melalui internet atau link luar negeri.

5.   Membantu pengiriman dosen yang akan studi lanjut Program Magister (S2) dan Program Doktor (S3) ke luar negeri.

6.   Membuka akses ke luar negeri dengan memperbanyak corner.

7.   Mengadakan pameran atau pementasan budaya.

8.   Mendata alumni yang telah melanjutkan pendidikan ke luar negeri.

9.   Membuka peluang untuk pertukaran pelajar dari&ke UMM melalui program-program kerjasama internasional.

10.   Mengirimkan mahasiswa ke luar negeri melalui program Erasmus Mundus.

11.  Melakukan koordinasi dengan divisi dan unit-unit kerja terkait (American Corner, ThailandCorner, China Corner,Bahasa Indonesia untuk Penutur Asing, Kursus Bahasa Asing, Language Center, ACICIS, Eminef Fulbright) terkait dengan mahasiswa asing di UMM

Shared:
Muhammadiyah