Pilihan Program Vokasi

(Pelepasan beberapa alumni DVET-UMM yang akan ke Jepang dan Kuwait, Timur Tengah)

Belajar di DVET-UMM mempersiapkan kamu untuk handal mengambil peluang dan menjadi pelaku utama dalam Making Indonesia 4.0 Siap bergabung? Dalam budaya CREATIVE (Care, Religious, Entrepreneurship, Agile, Teamwork, Innovative, Visionary, Excellence) lima program studi berikut bisa jadi pilihanmu memaksimalkan talenta untuk masa depan. 

 D3 Keperawatan (A)

D3 Teknik Elektronika (B)

D3 Keuangan dan Perbankan (A)

D4 Agribisnis Unggas 

 D4 Bisnis Properti

Shared:
Muhammadiyah