25 Universitas Terbaik di Indonesia Versi Webometrics 2023

Author : Humas | Monday, February 06, 2023 18:00 WIB | kompas.com -

Peringkat Universitas

Peringkat Universitas(Webometrics)

Penulis Aditya Priyatna Darmawan | Editor Rizal Setyo Nugroho

KOMPAS.com – Webometrics telah merilis hasil pemeringkatan perguruan tinggi di Indonesia per Januari 2023.

Webometrics adalah suatu sistem pemeringkat yang memberikan penilaian terhadap seluruh perguruan tinggi di dunia melalui website perguruan tinggi tersebut.

Dilansir dari Webometrics, terdapat sejumlah indikator dalam penilaian universitas terbaik tersebut, di antaranya:

  • Impact, dinilai dari banyaknya backlink dari situs luar.
  • Openness, dinilai dari jumlah file berbagai jenis (.pdf, .doc, .ps, .eps, .eps, .docx, .ppt, atau .pptx), yang dapat diakses dan terhubung dengan domain situs universitas.
  • Excellence, dinilai dari jumlah artikel publikasi ilmiah.

Tujuan dari pemeringkatan tersebut untuk mempromosikan publikasi, keterbukaan akses, akses ilmiah dan materi akademis lainnya.

25 universitas terbaik di Indonesia

Berikut 25 universitas di Indonesia berdasar pemeringkatan Webometrics pada Januari 2023:

1. Universitas Indonesia (UI)

UI berada di peringkat ke-1 pada ranking univeritas terbaik di Indonesia. Sedangkan di dunia, UI berada di posisi ke-577.

Rincian aspek penilaian sebagai berikut:

  • Aspek impact: 299
  • Aspek openness: 686
  • Aspek excellence: 1114

2. Universitas Gadjah Mada (UGM)

UGM berada di peringkat ke-2 pada ranking univeritas terbaik di Indonesia. Sedangkan di dunia, UGM berada di posisi ke-678.

Rincian aspek penilaian sebagai berikut:

  • Aspek impact: 335
  • Aspek openness: 710
  • Aspek excellence: 1373

3. Universitas Brawijaya (Unibraw)

Unibraw berada di peringkat ke-3 pada ranking univeritas terbaik di Indonesia. Sedangkan di dunia, Unibraw berada di posisi ke-844.

Rincian aspek penilaian sebagai berikut:

  • Aspek impact: 215
  • Aspek openness: 847
  • Aspek excellence: 2214

4. Universitas Airlangga (Unair)

Unair berada di peringkat ke-4 pada ranking univeritas terbaik di Indonesia. Sedangkan di dunia, Unair berada di posisi ke-978.

Rincian aspek penilaian sebagai berikut:

  • Aspek impact: 1024
  • Aspek openness: 876
  • Aspek excellence: 1402

5. Universitas Sebelas Maret (UNS)

UNS berada di peringkat ke-5 pada ranking univeritas terbaik di Indonesia. Sedangkan di dunia, UNS berada di posisi ke-1038.
Rincian aspek penilaian sebagai berikut:

  • Aspek impact: 418
  • Aspek openness: 910
  • Aspek excellence: 2352

6. Universitas Syiah Kuala (Unsyiah)

Unsyiah berada di peringkat ke-6 pada ranking univeritas terbaik di Indonesia. Sedangkan di dunia, Unsyiah berada di posisi ke-1144.

Rincian aspek penilaian sebagai berikut:

  • Aspek impact: 816
  • Aspek openness: 1201
  • Aspek excellence: 1989

7. Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS)

ITS berada di peringkat ke-7 pada ranking univeritas terbaik di Indonesia. Sedangkan di dunia, ITS berada di posisi ke-1146.

Rincian aspek penilaian sebagai berikut:

  • Aspek impact: 917
  • Aspek openness: 1073
  • Aspek excellence: 1933

8. Telkom University (Tel-U)

Tel-U berada di peringkat ke-8 pada ranking univeritas terbaik di Indonesia. Sedangkan di dunia, Tel-U berada di posisi ke-1347.

Rincian aspek penilaian sebagai berikut:

  • Aspek impact: 768
  • Aspek openness: 1457
  • Aspek excellence: 2594

9. Institut Teknologi Bandung (ITB)

ITB berada di peringkat ke-9 pada ranking univeritas terbaik di Indonesia. Sedangkan di dunia, ITB berada di posisi ke-1524.

Rincian aspek penilaian sebagai berikut:

  • Aspek impact: 562
  • Aspek openness: 6547
  • Aspek excellence: 1420

10. Universitas Bina Nusantara (Binus)

Binus berada di peringkat ke-10 pada ranking univeritas terbaik di Indonesia. Sedangkan di dunia, Binus berada di posisi ke-1572.

Rincian aspek penilaian sebagai berikut:

  • Aspek impact: 1798
  • Aspek openness: 2090
  • Aspek excellence: 2118

11. Institut Pertanian Bogor (IPB)

IPB berada di peringkat ke-11 pada ranking univeritas terbaik di Indonesia. Sedangkan di dunia, IPB berada di posisi ke-1694.

Rincian aspek penilaian sebagai berikut:

  • Aspek impact: 405
  • Aspek openness: 6547
  • Aspek excellence: 1978

12. Universitas Sumatera Utara (USU)

USU berada di peringkat ke-12 pada ranking univeritas terbaik di Indonesia. Sedangkan di dunia, USU berada di posisi ke-1696.

Rincian aspek penilaian sebagai berikut:

  • Aspek impact: 2373
  • Aspek openness: 1194
  • Aspek excellence: 2319

13. Universitas Lampung (Unila)

Unila berada di peringkat ke-13 pada ranking univeritas terbaik di Indonesia. Sedangkan di dunia, Unila berada di posisi ke-1713.

Rincian aspek penilaian sebagai berikut:

  • Aspek impact: 782
  • Aspek openness: 1277
  • Aspek excellence: 3579

14. Universitas Andalas (Unand)

Unand berada di peringkat ke-14 pada ranking univeritas terbaik di Indonesia. Sedangkan di dunia, Unand berada di posisi ke-1739.

Rincian aspek penilaian sebagai berikut:

  • Aspek impact: 972
  • Aspek openness: 1402
  • Aspek excellence: 3363

15. Universitas Riau (Unri)

Unri berada di peringkat ke-15 pada ranking univeritas terbaik di Indonesia. Sedangkan di dunia, Unri berada di posisi ke-1780.

Rincian aspek penilaian sebagai berikut:

  • Aspek impact: 669
  • Aspek openness: 1251
  • Aspek excellence: 3875

16. Universitas Padjajaran (Unpad)

Unpad berada di peringkat ke-16 pada ranking univeritas terbaik di Indonesia. Sedangkan di dunia, Unpad berada di posisi ke-1857.

Rincian aspek penilaian sebagai berikut:

  • Aspek impact: 555
  • Aspek openness: 6547
  • Aspek excellence: 2054

17. Universitas Jenderal Soedirman (Unsoed)

Unsoed berada di peringkat ke-27 pada ranking univeritas terbaik di Indonesia. Sedangkan di dunia, Unsoed berada di posisi ke-1949.

Rincian aspek penilaian sebagai berikut:

  • Aspek impact: 447
  • Aspek openness: 2770
  • Aspek excellence: 4229

18. Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY)

UMY berada di peringkat ke-18 pada ranking univeritas terbaik di Indonesia. Sedangkan di dunia, UMY berada di posisi ke-1974.

Rincian aspek penilaian sebagai berikut:

  • Aspek impact: 1395
  • Aspek openness: 1713
  • Aspek excellence: 3441

19. Universitas Hasanuddin (Unhas)

Unhas berada di peringkat ke-19 pada ranking univeritas terbaik di Indonesia. Sedangkan di dunia, Unhas berada di posisi ke-2045.

Rincian aspek penilaian sebagai berikut:

  • Aspek impact: 1073
  • Aspek openness: 6547
  • Aspek excellence: 2430

20. Universitas Sriwijaya (Unsri)

Unsri berada di peringkat ke-20 pada ranking univeritas terbaik di Indonesia. Sedangkan di dunia, Unsri berada di posisi ke-2119.

Rincian aspek penilaian sebagai berikut:

  • Aspek impact: 1879
  • Aspek openness: 2173
  • Aspek excellence: 3289

21. Universitas Diponegoro (Undip)

Undip berada di peringkat ke-21 pada ranking univeritas terbaik di Indonesia. Sedangkan di dunia, Undip berada di posisi ke-2168.

Rincian aspek penilaian sebagai berikut:

  • Aspek impact: 766
  • Aspek openness: 6547
  • Aspek excellence: 2430

22. Universitas Pendidikan Indonesia (UPI)

UPI berada di peringkat ke-22 pada ranking univeritas terbaik di Indonesia. Sedangkan di dunia, UPI berada di posisi ke-2183.

Rincian aspek penilaian sebagai berikut:

  • Aspek impact: 472
  • Aspek openness: 6547
  • Aspek excellence: 2900

23. Universitas Negeri Malang (UM)

UM berada di peringkat ke-23 pada ranking univeritas terbaik di Indonesia. Sedangkan di dunia, UM berada di posisi ke-2293.

Rincian aspek penilaian sebagai berikut:

  • Aspek impact: 856
  • Aspek openness: 6547
  • Aspek excellence: 2528

24. Universitas Mercu Buana (UMB)

UMB berada di peringkat ke-24 pada ranking univeritas terbaik di Indonesia. Sedangkan di dunia, UMB berada di posisi ke-2354.

Rincian aspek penilaian sebagai berikut:

  • Aspek impact: 1756
  • Aspek openness: 1658
  • Aspek excellence: 3967

25. Universitas Muhammadiyah Malang (UMM)

UMM berada di peringkat ke-25 pada ranking univeritas terbaik di Indonesia. Sedangkan di dunia, UMM berada di posisi ke-2603.

Rincian aspek penilaian sebagai berikut:

  • Aspek impact: 1834
  • Aspek openness: 1606
  • Aspek excellence: 4434
Harvested from: https://www.kompas.com/tren/read/2023/02/06/180000665/25-universitas-terbaik-di-indonesia-versi-webometrics-2023?page=all
Shared:

Comment

Add New Comment


characters left

CAPTCHA Image


Shared: