Laboratorium Bahasa Arab dan Studi Islam
Unit ini merupakan salah satu unit penunjang akademik di Fakultas Agama Islam (FAI). Dikelola oleh seorang ketua dari unsur dosen, seorang tenaga operasional dan dua staf asisten. Laboratorium ini diperuntukkan bagi mahasiswa FAI, dosen serta para peminat lain di luar FAI. Melaksanakan program-program pengembangan pembelajaran bahasa Arab, dan studi Islam dengan mendayagunakan media elektronik seperti komputer.
Tujuan Laboratorium :
1. Mengembangkan program pengajaran bahasa Arab di FAI khususnya dan dalam lingkungan UMM umumnya.
2. Mengembangkan media pembelajaran media pengajaran bahasa Arab dan studi Islam melalui komputer.
3. Memberikan ketrampilan profesi untuk studi Islam dan bahasa Arab melalui komputer.
Kegiatan :
1. Mengoperasionalkan program pembelajaran, pelatihan dan kursus Bahasa Arab dan Studi Islam.
2. Menyusun kurikulum, buku-buku dan modul untuk bahasa Arab.
3. Membuat media studi pengajaran bahasa Arab dan Studi Islam
4. Mengadakan seminar dan sejenisnya untuk pengembangan pembelajaran bahasa Arab dan Komputer untuk studi Islam
Pola Pelaksanaan :
Selama setahun seluruh mahasiswa FAI diwajibkan mengambil program penguasaan bahasa Arab ini sehingga pada tahun kedua dan seterusnya mahasiswa mampu menggunakan kemampuan tersebut untuk studi Islam secara optimal. Untuk tiga mata kuliah (Studi al-Qur’an, Studi Hadits, dan Studi Fiqih) masing-masing diajarkan dengan pengantar bahasa Arab. Bagi mahasiswa yang menulis skripsi dengan bahasa Arab, mereka diberi keluasan untuk menggunakan komputer laboratorium.
Informasi Terkait:
- Panduan Akademik
- Pendahuluan
- Sejarah Singkat DAN PERKEMBANGAN Universitas Muhammadiyah Malang
- Visi-Misi Universitas
- Dasar dan Tujuan
- KOMPETENSI LULUSAN
- PERATURAN AKADEMIK
- KETENTUAN UMUM
- PROGRAM PENDIDIKAN DAN SEBUTAN GELAR AKADEMIK
- ADMINISTRASI AKADEMIK
- KEGIATAN KURIKULER
- EVALUASI KEBERHASILAN STUDI
- ALIH PROGRAM STUDI
- PINDAHAN DAN ALIH JENJANG
- PROGRAM GELAR GANDA
- PROGRAM KERJASAMA PENDIDIKAN
- KECURANGAN AKADEMIK
- CLOSING
- FASILITAS DAN UNSUR PENUNJANG
- GEDUNG PERKULIAHAN
- Laboratorium Bahasa Arab dan Studi Islam
- Laboratorium Pendidikan Agama
- Laboratorium Syariah dan Hukum Islam
- Laboratorium Biologi
- Laboratorium Kimia
- Laboratorium Fisika
- Laboratorium Bahasa Multimedia
- Laboratorium Ilmu Kesejahteraan Sosial
- Laboratorium Ilmu Komunikasi
- Laboratorium Ilmu Pemerintahan
- Laboratorium Sosiologi
- Laboratorium Ilmu Hubungan Internasional
- Laboratorium Hukum
- Laboratorium Fakultas Teknik
- Laboratorium Teknik Mesin
- Laboratorium Teknik Sipil
- Laboratorium Teknik Elektro
- Laboratorium Teknik Industri
- Laboratorium Teknik Informatika
- Laboratorium dan Pusat Studi Fakultas Ekonomi
- Laboratorium Pertanian
- Laboratorium Psikologi
- Laboratorium Peternakan-Perikanan
- Laboratorium Keperawatan
- Laboratorium Farmasi
- Lembaga Bahasa
- Lembaga Pengabdian Masyarakat
- Lembaga Penelitian
- Lembaga Informasi dan Komunikasi
- Pusat Studi Wanita Dan Kemasyarakatan (PSWK)
- Pusat Studi Kewilayahan (PSK)
- Pusat Pengembangan Bioteknologi
- Pusat Studi Islam dan Filsafat
- MASJID
- Poliklinik dan Sarana Kesehatan
- Fasilitas Olah Raga
- Koperasi Mahasiswa dan Koperasi Karyawan